Home » Apa Itu Ekonomi Kreatif? Ini Pengertian, Ciri-ciri, Contoh dan Manfaatnya

Apa Itu Ekonomi Kreatif? Ini Pengertian, Ciri-ciri, Contoh dan Manfaatnya

Sehingga, mereka membuat aneka ragam kuliner dari dalam maupun luar Negeri yang dikreasikan dengan ide-ide kreatif. Sehingga, para konsumen tentu tertarik dengan ragam kuliner kekinian.

BACA JUGA: Ekonomi Bisnis dan Ruang Lingkupnya

Manfaat Mengelola Bisnis Berbasis Ekonomi Kreatif

Ada beragam manfaat yang dirasakan oleh pelaku usaha ekonomi kreatif. Manfaat pertama, Anda dapat membuka lowongan pekerjaan bagi orang lain.

Tentu saja Anda membutuhkan tambahan karyawan untuk membantu mengelola usaha yang sedang dirintis. Manfaat kedua, ekonomi kreatif ini bermanfaat untuk meningkatkan daya beli masyarakat dan menjadi bisnis alternatif yang telah ada sebelumnya.

Sehingga, masyarakat memiliki beraneka ragam pilihan produk atau jasa yang dibutuhkan oleh konsumen. Manfaat ketiga, bisnis ekonomi kreatif ini menciptakan persaingan bisnis yang sehat antar pelaku usaha.

BACA JUGA:  Dumping Adalah: Pengertian, Kelebihan, Kekurangan dan Dampaknya

Sehingga, tidak ada perselisihan antar pelaku bisnis. Sebab, masing-masing memiliki pangsa pasar yang berbeda-beda. Di era pandemi, seorang bisnisman dituntun untuk dapat merintis usaha berbasis ekonomi kreatif.

Tujuannya untuk meningkatkan daya beli masyarakat di tengah pandemi. Maka dari itu, ketahui tentang apa itu ekonomi kreatif dan ketahui manfaatnya bagi pelaku usaha.

«123 4
Bagikan artikel:
error: Content is protected !!