Mungkin beberapa orang penasaran mengenai pertanyaan apakah ada cara memutar youtube di latar belakang yang dapat dilakukan? Karena tentu saja saat menonton video di YouTube, maka tidak bisa melakukan aktivitas lain dengan hp yang sama. Sehingga ingin tahu cara ini.
Tentunya terdapat cara yang bisa pengguna lakukan. Bahkan cara yang akan diuraikan kali ini tanpa aplikasi pihak ketiga seperti mod apk dan sebagainya. Jadi bisa simak penjelasannya.
Gunakan YouTube Browser – Google Chrome
Cara pertama yang akan diuraikan pada kesempatan kali ini adalah dengan menggunakan YouTube browser. Jadi kali ini akan mengakses YouTube versi website menggunakan google chrome. Sehingga pengguna pun tidak memerlukan aplikasi tambahan, berikut ulasannya:
- Langkah pertama yang harus pengguna lakukan adalah dengan masuk pada aplikasi Chrome yang ada di ponsel.
- Pastikan juga bahwa saat itu jaringan Internet tengah stabil, karena pada dasarnya mengakses YouTube butuh kekuatan sinyal yang tinggi.
- Jika sudah, maka bisa langsung YouTube melalui google chrome yang baru saja dibuka.
- Jika tidak tahu caranya, maka tinggal buka menu pencarian, dan lalu ketik kata kunci, YouTube.
- Temukan web khusus untuk YouTube web, jika sudah ketemu maka tinggal klik website tersebut.
- Agar tidak sampai keliru, maka pengguna bisa coba langsung gunakan link web ini https://m.youtube.com/create_channel.
- Jika sudah, maka pada halaman tersebut pengguna dapat cari video yang ditonton.
- Setelah video ditemukan, maka bisa langsung klik titik tiga pada bagian atas sebelah kanan halaman chrome.
- Pada halaman bagian yang muncul, maka klik menu situs desktop untuk mengaktifkan, menu ini ada di urutan ketiga dari bawah.
- Jika sudah, maka pengguna dapat keluar dari chrome, pada saat itu maka seharusnya muncul notifikasi.
- Dalam notifikasi tersebut, pengguna bisa pilih tetap putar video yang tengah ditonton atau malah di pause.
- Jika saat keluar dari browser Video otomatis berhenti, maka tinggal kembali ke notifikasi tadi dan klik lagu ikon play, selesai.
- Namun jika saat pengguna membuka YouTube web dan langsung diarahkan ke aplikasi, maka jangan panik.
- Bisa coba pergi ke bagian setting, setelah itu pilih applications lalu lanjutkan dengan klik default applications.
- Bila sudah klik default app selections langkah terakhir pengguna bisa pilih ask before, selesai.
Pakai YouTube Premium
Jika cara memutar youtube di latar belakang sebelumnya merupakan cara gratis, maka kali ini yang akan diuraikan adalah dengan cara berbayar. Sebab pada cara kali ini tidak menggunakan YouTube web, tapi menggunakan YouTube premium. Berikut langkah caranya:
- Pertama pengguna bisa buka aplikasi YouTube, setelah itu tap foto profil dari akun google.
- Pada halaman profil, maka pengguna bisa lanjutkan dengan pilih opsi berupa get YouTube premium.
- Setelah itu pengguna akan diarahkan pada halaman baru yang menjelaskan tentang layanan tersebut untuk pengguna pahami.
- Bagi yang tidak tahu, biaya berlangganan YouTube premium adalah sebesar 89.000 sedang untuk premium family plan seharga 99.000 per bulannya.
- Atau pengguna juga bisa melakukan fitur mencoba gratis dengan klik opsi gratis, setelah itu tinggal lakukan petunjuk yang diberikan.
- Untuk memutar video dari YouTube di latar belakang, sudah disediakan fitur yang dapat digunakan.
- Jadi tinggal gunakan fitur tersebut, maka pengguna bisa langsung bisa menonton video sembari melakukan aktivitas lain dengan ponsel yang sama.
Demikian adalah dua cara memutar youtube di latar belakang yang sekiranya dapat pengguna coba lakukan jika YouTube yang saat ini digunakan versi premium maka tinggal gunakan fitur tersedia. Namun jika ingin yang gratis, menggunakan cara pertama.